Post

Rangkaian Kegiatan Dalam Rangka HUT Provinsi Riau ke 66 Tahun 2023
Rangkaian Kegiatan Dalam Rangka HUT Provinsi Riau ke 66 Tahun 2023

Dalam rangka memeriahkan acara Tahniah Provinsi Riau ke 66, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau melalui UPT Laboratorium Veteriner dan Klinik Hewan (LVKH) menyelenggarakan rangkaian acara (GRATIS) sebagai berikut: Pengujian Bahan Berbahaya pada Produk Hewan (100 sampel) Sterilisas...

Selengkapnya
Pertemuan Pembinaan Penguatan Kelembagaan dan Pembentukan Koorporasi Petani Peternakan di Provinsi Riau.
Pertemuan Pembinaan Penguatan Kelembagaan dan Pembentukan Koorporasi Petani Peternakan di Provinsi Riau.

Pekanbaru, 22 Juni 2023. Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau Herman, SE., MT memberikan kata sambutan dan membuka secara resmi acara Pertemuan Pembinaan Penguatan Kelembagaan dan Pembentukan Koorporasi Petani Peternakan di Provinsi Riau....

Selengkapnya
Rapat Koordinasi Kemitraan Usaha Peternakan Se-Provinsi Riau
Rapat Koordinasi Kemitraan Usaha Peternakan Se-Provinsi Riau

Pekanbaru, 21 Juni 2023. Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau Herman, SE., MT memberikan kata sambutan dan membuka secara resmi acara Rapat Koordinasi Kemitraan Usaha Peternakan Se-Provinsi Riau....

Selengkapnya
SOSIALISASI NOMOR KONTROL VETERINER (NKV)  MELALUI ONLINE SINGLE SUBMISSION (OSS) DI PROVINSI RIAU
SOSIALISASI NOMOR KONTROL VETERINER (NKV) MELALUI ONLINE SINGLE SUBMISSION (OSS) DI PROVINSI RIAU

Dalam rangka melaksanakan penjaminan penerapan hygiene sanitasi unit usaha produk hewan serta pendalaman pedoman terkait dengan penyelenggaraan perizinan berusaha berbasis risiko sector pertanian, maka sertifikasi Nomor Kontrol Veteriner (NKV) menjadi bagian dari perizinan berusaha yang wajib bagi u...

Selengkapnya
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau Membuka Acara Training Of Trainer (TOT) Fasilitator Sistem Integrasi Sapi-Sawit
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau Membuka Acara Training Of Trainer (TOT) Fasilitator Sistem Integrasi Sapi-Sawit

Pekanbaru, Senin 19 Juni 2023 Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau Membuka Acara Training Of Trainer (TOT) Fasilitator Sistem Integrasi Sapi-Sawit (Fasilitator SISKA)....

Selengkapnya

Program Provinsi

TOP